Lampu tidur merupakan alat atau benda untuk menerangi kamar tidur anda, kamar akan sangat indah sekali jika mempunyai lampu tidur terutama buatan sendiri yang membuat anda menjadi pandai untuk merancang salah satu kerajinan tangan. Untuk membuatnya tidak terlalu sulit dan pastinya sangat mudah, tidak memakan biaya yang mahal dari pada membelinya dan cantik. Anda bisa membuat bentuk - bentuk lampu tidur sesuka anda dengan mudah dan terampil, pastinya sangat akan mudah sekali untuk anda ciptakan sendiri. Anda bisa juga menjual kerajinan tangan lampu hias ini asalkan tempilannya menarik untuk pengunjung, intinya bisa dijadikan peluang usahakan? Pembuatannya yang sangat mudah tetapi bisa memberikan manfaat yang sangat memuaskan.
Cara membuat lampu tidur
Bahan - bahan :
- Set lampu atau lampu tidur
- Kertas gambar
- Solasi
- Alat untuk menggambar
- Gunting
- Pensil warna
- Gambar terlebih dahulu gambar yang ingin di bentuk di kertas gambar, bentuk polanya terlebih dahulu.
- Gunting pola gambar tadi dan tempelkan di lampu tidur dengan solasi.
- Setelah pola gambar sudah menempel, gambar kembali di lampu tidur dengan pensil warna agar kelihat polanya. Anda bisa juga memadukan gambar tersebut dengan warna lainnya.
- Jika sudah siap, lepaskan kembali kertas gambar yang di lekatkan dengan solasi tadi.
- Anda dapat membuat tambahan gambar agar menjadi menarik
- Lampu tidur sudah kelihatan cantik dan dapat menerangi kamar anda lebih indah.
Semoga dengan adanya informasi kerajinan tangan lampu tidur ini bisa membuat anda tertarik ingin mencobanya sendiri. Silahkan kembali lagi di peluang usaha terbaru dan jika anda tertarik ingin melihat informasi lainnya bisa anda lihat disini cara membuat kotak pensil dari botol bekas terima kasih dan selamat mencoba.
Komentar
oh iya gan, ini ada beberapa informasi property, bisa dikunjungi bagi yang sedang mencari
rumah murah di bekasi
rumah murah di bogor
rumah sewa
toko bagus rumah dijual
terima kasih :)